Berita

Penempatan Ke Luar Negeri

Bali Stars College, memiliki Agency penempatan tenaga kerja ke Kapal Pesiar, River Cruise &  Landbase (Darat), hal ini merupakan suatu wujud bukti output kami, dalam menyalurkan tenaga kerja terampil khususnya bagi para Alumni Bali Stars College yang memiliki keinginan untuk bekerja di luar negeri . Melalui agency milik kampus sendiri yaitu Agency Djangkar Samudra Indonesia …

Penempatan Ke Luar Negeri Read More »

Kunjungan DU/DI

Komitmen jangka panjang ini dinilai sangat menguntungkan antara kamus dengan dunia usaha dan dunia industri (DUDI). Adapun program kerjasama antara pihak Kampus dengan DUDI pun menjadi syarat mutlak keberhasilan pendidikan vokasi nantinya. Adanya DU/DI kini membuat para lulusan memiliki peluang lebih besar untuk mendapat pekerjaan. pihak kamus saat ini sudah terhubung atau menjalin kerja sama …

Kunjungan DU/DI Read More »

Table Manner

Apa itu table manner? Table manner sendiri memiliki padanan ‘tata cara makan’. Tata cara makan ini tidak terbatas pada cara kita menyantap hidangan saja, melainkan kita juga diharapkan dapat menunjukkan ragam sikap yang elok selama jamuan dihidangkan. Seseorang yang berpengetahuan baik tentang tata cara makan akan paham tentang bagaimana aturan standar bentuk visualisasi meja makan …

Table Manner Read More »